Loading...

TOP 10 Menu Waralaba Warunk Upnormal Yang Recommended!

Warunk Upnormal menawarkan 10 menu populer yang dapat dinikmati melalui layanan delivery. Menu andalan termasuk Indomie Sambal Matah, Nasi Wagyu Mushroom Sauce, Roti Nutella, dan berbagai minuman seperti Coffee Double Espresso. Semuanya siap memanjakan selera!

10 Menu yang paling top-markotop di Franchise Warunk Upnormal

Waralaba Warunk Upnormal masih belum membuka fasilitas dine-in, tapi kita tetap bisa menikmati menu kesukaan kita di Warunk Upnormal di rumah dengan menggunakan fitur delivery. Kadang kalau saking banyaknya makanan yang kita mau, kita sendiri bingung untuk memilih yang mana, nah makanya itu Brandpedia merangkum 10 Top Ten menu di Warunk Upnormal. Langsung aja ke Menu pertama
  1. Segmen Indomie

  • Indomie Sambal Matah




Siapa yang tak tahu sambal matah? Yes sambal yang berkomposisikan bawang merah, putih, cabai merah dan dikasih sedikit minyak bisa menambah lezatnya sebuah masakan. Tapi bagaimana kalau kita gabungkan sambal matah dan Indomie? mmm rasa Indomie yang khas dengan campuran sambal matah yang asam-gurih akan membuat acara makan Indomie-mu menjadi semangat!
  • Indomie Upnormal
Gabungan antara Indonesia dan Western style. Indomie yang dipadu dengan daging kornet, telur dan juga kuah keju, the best menu of all time in here!.



 

2. Segmen Nasi

  • Nasi Wagyu Mushroom Sauce




Jika kamu penggemar Wagyu, makanan ini wajib kamu cobain di Warunk Upnormal karena makanan ini sering banget masuk top recommended menu. Dengan nasi, telur mata sapi, dan daging wagyu dilumuri saus jamur pasti rasanya kebangetan!
  • Nasi Chili Chicken




Nasi Putih dihidangkan dengan ayam tumisan yang ditambahkan cabai dan tambahan telur mata sapi. Enak Rasanya, Kenyang hasilnya!  

3. Segmen Roti

  • Roti Nutella




Suka cokelat? Kamu bisa pesan menu roti nutella disini. Dengan selai Nutella yang tebel bingit, it’s so sweet and tasty same time!
  • Roti Half-half




Kamu penggemar nutella sekaligus matcha? Disini tersedia satu roti dua rasa. Selembar rasa matcha, selembar rasa nutella dan rasanya sudah tak perlu diragukan lagi. benar-benar hafu no aji

4. Segmen Kopi

  • Double Espresso




Have a long day and feel tired? Just drink double expresso dan kamu akan full energy lagi! Kopi dengan rasa dan aroma yang kuat bikin kamu jadi bangun lagi.
  • Green Tea Frappe




Kopi yang berasal dari Greek ini, kini memiliki varian versi Jepang lho. Kopi yang dicampur dengan bubuk matcha menjadi enak dan nikmat.

5. Minuman Manis

Ice Lychee Tea



Ingin yang seger-seger? Kamu bisa pesan Taro Latte Bagaimana rasanya jika rasa taro dengan tekstur yang lezat dicampur dengan latte yang creamy banget? Bikin kamu non-stop menseruputnya! Itulah 10 Menu Rekomendasi Waralaba Warunk Upnormal dari Brandpedia. Yuk datang dan langsung mencicipinya dengan harga yang terjangkau banget kamu sudah bisa memesan sepuasnya!

Apabila masih ada pertanyaan seputar join franchise, silahkan hubungi pihak management untuk informasi lebih lanjut mengenai peluang usaha.

  Informasi mengenai kemitraan, klik disini

Franchise Serupa