Franchise Scuto
Franchise Scuto, didirikan oleh Sugiarto Ongko pada 2011, menyediakan pelindung cat nano ceramic permanen untuk berbagai kendaraan. Dengan lebih dari 100 outlet di 65 kota, Scuto menawarkan layanan berkualitas dan membuka peluang investasi untuk mitra dengan biaya awal sekitar 400 juta rupiah.
Franchise Scuto Pelindung Cat Permanen Yang Melindung Kendaraan Anda
Franchise Scuto yang di bangun oleh bapak Sugiarto Ongko pada tahun 2011 dan ia mulai ditawarkan ke publik umum dengan menggunakan konsep kemitraan pada tahun 2014. Scuto yang merupakan perusahaan penyedia pelindung cat yang berbahan dasar Nano Ceramic yang sudah terbukti dipakai oleh semua jenis kendaraan yang mulai dari basic car, premium car, motor, jetski, yacht, dan lain-lain. Scuto yang merupakan pelindung cat yang memiliki sifat permanen yang melindungi cat kendaraan Anda dengan kekerasan 9H (Hardness) yang sudah terbukti dengan ketahanan dan juga terlihat mengkilap dan tidak akan menipis atau terkikis hingga bertahun-tahun lamanya.Scuto Yang Sudah Memiliki lebih dari 100 Outlet dan Tersebar di 65 Kota
Franchise Scuto ini sudah memiliki lebih dari 100 outlet yang sudah tersebar di 65 kota kota besar yang ada di Indonesia. Dan Scuto ini juga telah dipercaya oleh konsumen Indonesia sebagai laminating partner yang telah mengerjakan lebih dari 250.000 mobil per tahunnya. Dengan memiliki misi yaitu jaringan ritel otomatif yang tersebar di Indonesia, dan juga unggul dlam persaingan global. Scuto juga memberikan harga service Nano Ceramic untuk scuto platinum nanoceramic untuk category mulai dari small dari harga Rp. 4.500.000 s/d Luxury (Supercar) Rp. 8.000.000. Untuk Nano Ceramic Gold V3 ini mulai dari category small dari harga Rp. 3.000.00 sampai dengan Rp. 6.500.000,- Scuto glasscoating mulai dari harga Rp. 1.500.000 untuk small car dan hingga Rp. 1.750.000 untuk Luxury (Supercar). Dan scuto inijuga menjual produk-produk black series lainnya mulai dari Wash & Wax Shampo, Liquid Wax, Interiors Shine, Microfiber Towell. Vinyl Restorer. Tyre Shines, Egine Degreaser. dan terakhir adalah Goodie Bag, dengan harga yang berbaeda tentu saja.

