Franchise Bagi Kopi, Download Proposal Sekarang!
Bagi Kopi adalah café unik untuk nongkrong dengan konsep menarik, menawarkan suasana luas dan desain modern. Menu beragam dengan harga terjangkau, termasuk kopi, teh, dan hidangan berat, menjadikannya tempat ideal untuk berkumpul dan bersenang-senang.
Franchise Bagi Kopi: Tempat Ngopi yang Unik dan Seru

Franchise Bagi Kopi. Tempat nongkrong ini telah hadir dalam berbagai kota, dengan konsep yang tak kalah menarik dan unik. Pasti kamu penasaran dan pengen segera ngerasain suasana café ini, namanya adalah Bagi Kopi. Dijamin, disini kamu akan menemukan banyak momen seru dan gak terlupakan.
Suasana Luas untuk Berkumpul

Café ini menawarkan tempat yang luas dengan ruang dalam dan luar. Sudah pasti spot-spot menarik bagi pengunjung untuk befoto-foto tersedia disana. Kamu bisa santai bersama temen-temen, berbagi cerita, bermain game, mengerjakan tugas, dan banyak lagi. Dengan dominasi warna biru dan putih yang khas, serta logo Bagi Kopi yang ikonik, tempat ini jadi tampil dengan elegan.
Taman Hijau di Café dan Desain Modern di Ruangan Indoor

Di area luar, kamu akan menemukan pepohonan dan tanaman yang memberikan nuansa segar dan nyaman. Berbagai jenis kursi dan meja disediakan, bahkan beberapa diantaranya memiliki desain yang unik dan kreatif. Pengunjung juga dapat menikmati sinar matahari dan angin sepoi-sepoi, seakan berada di kafe pinggir pantai. Area dalam memancarkan konsep semi industry dengan sentuhan modern. Tempat ini sangat cocok untuk bekerja dan berkumpul, terutama bagi mereka yang suka Work Form Café. Berbagai ruang yang ada memberikan pilihan kepada pengunjung untuk fokus sesuai dengan keinginan.
Menu Hemat dan Beragam

Mereka juga dikenal dengan menu yang beragam dan harga yang ramah di kantong. Kamu bisa mencicipi Signature Coffee seperti bagi akal sehat, bagi kasih sayang, bagi avocado, dan masih banyak lagi. Jika suka cokelat, choco hazelnut dan rum cake choco cinnamon bisa jadi pilihan. Tersedia juga pilihan teh seperti butterfly pea tea, rosella tea, dan jasmine punch tea. Jangan lewatkan juga hidangan berat seperti karage curry rice bowl, chicken nanban rice bowl, dan berbagai pilihan snack yang lezat. Jadi tunggu apalagi nih guys? Café unik dan lengkap udah jadi satu di Bagi Kopi, jangan lupa mampir kesini dan ajak temen-temen kamu buat seru-seruan di Bagi Kopi. Kamu tertarik untuk mencoba Bisnis Franchise yang sedang viral ini? Yuk simak informasi untuk join Franchise-nya bisa langsung menghubungi team manajemen mereka melalui Instagram di @bagikopiid Jika Kamu membutuhkan informasi rinci mengenai Franchise dan Kemitraan, Kamu juga bisa menghubungi kami melalui kontak yang tertera di bawah ini. Tim kami siap membantu Kamu untuk mendapakan bisnis usaha terbaik dan peluang cuan tiap hari! Butuh informasi mengenai seputar kemitraan, bisa klik disini: